PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN (PMT) DI POSYANDU

  • Jan 27, 2022
  • Pohsanten

Kegiatan Posyandu dan Pemberian Makanan Tambahan untuk Balita dan Lansia bertempat di Posyandu Melati Br. Pasatan oleh Ibu Ketua TP. PKK Kabupaten Jembarana. PMT untuk anak balita juga menjadi perhatian, karena terkadang balita sulit makan. Untuk balita <1 tahun, bisa diberikan 8 keping biskuit sehari. "Apabila usianya sudah lebih dari 5 tahun dapat dikonsumsi hingga 12 keping," tambah Menkes. Selanjutnya, PMT anak sekolah diberikan 6 keping sehari. Dalam sehari, dapat dimakan 2 kali, yaitu 3 keping saat pagi dan 3 keping lagi saat siang hari, atau bisa juga dimakan 3 kali sehari yaitu 2 keping pagi, 2 keping siang dan 2 keping saat malam. "Kalau anak-anak lupa sarapan bisa untuk mengisi perutnya.